Livery Bussid BRIS Trans – Dalam permainan game Bus Simulator Indonesia, pemain bisa membuat kendaraan yang digunakan tampil jadi lebih keren. Di mana hal tersebut dengan menambahkan livery yang sesuai kendaraan.
Bahkan banyak sudah konten kreator game Bussid yang ciptakan livery hampir mirip persis dengan kendaraan bus yang ada di dunia nyata. Jadi sensasi berkendara dengan bus di game Bussid akan semakin nyata layaknya aslinya.
Membahas mengenai livery tersebut, pada pembahasan kali ini kami akan sampaikan informasi salah satu bus di Indonesia yaitu BRIS Trans. Jika sebelumnya kami sudah bahas mod Bussid BRIS Trans kali ini akan bahas livery-nya.
Jadi bagi Anda yang sedang mencari-cari link download livery Bussid bus BRIS Trans, dengan membuka artikel ini adalah pilihan yang tepat. Karena kami akan sampaikan beberapa livery dari Bussid BRIS Trans secara lengkap.
Livery Bussid BRIS Trans
Untuk yang belum tahu apa itu livery, maka kami juga akan sedikit jelaskan. Jadi livery Bussid adalah sebuah file yang bisa membuat tampilan body dari bus atau kendaraan lain dalam game Bus Simulator bisa di ganti sesuai keinginan.
Jadi bisa disimpulkan livery Bussid BRIS Trans adalah file yang bisa menampilkan body kendaraan bus BRIS Trans ke dalam game. Dengan pemasangan livery ini, maka bus dalam game akan semakin nyata seperti bus BRIS Trans aslinya.
Terdapat beberapa livery dari BRIS Trans dengan tampilan keran di setiap livery-nya. Di antara lainnya ada livery SHD, Tuan muda dan ceper. Untuk bisa dapatkan livery tersebut silakan simak dan terus ikuti saja pembahasan di bawah ini.
Link Download Livery Bussid BRIS Trans
Jika sudah tahu apa itu livery BRIS Trans di atas, maka selanjutnya Anda tinggal mengetahui link download dari livery-nya. Bagi yang sedang mencarinya, di sini kami sudah rangkumkan beberapa livery BRIS Trans yang ada. Berikut di antara lainnya:
1. Livery Bris Trans Casper SHD
LINK DOWNLOAD | DISINI |
UKURAN | 3.54 MB |
PASSWORD | – |
2. Livery Bris Trans Tuan Muda XHD
LINK DOWNLOAD | DISINI |
UKURAN | 2.57 MB |
PASSWORD | PARIWISATA |
3. Livery Bris Trans Ratu Tavisha
LINK DOWNLOAD | DISINI |
UKURAN | 3.65 MB |
PASSWORD | – |
Setelah tahu link download livery di atas, untuk mendapatkan atau download filenya Anda hanya perlu klik saja link download yang kami sediakan tadi. Dengan begitu maka Anda akan dialihkan ke halaman baru yaitu mediafire.
Untuk bisa download atau unduh Anda tinggal klik saja “Download”. Dengan begitu tunggu sampai proses download selesai, otomatis file livery dari Bus Simulator Indonesia tersebut tersimpan di file manager perangkat ponsel Anda.
Jika sudah demikian maka untuk bisa memasang atau menampilkan livery tersebut pada body bus BRIS Trans Anda harus memasangnya. Jika belum tahu proses pasangnya kami disini juga akan berikan langkah pemasangan liverynya.
Cara Pasang Livery Bussid BRIS Trans
Bagi Anda yang masih bingung cara pasang livery BRIS Trans, maka tidak perlu khawatir akan hal itu. Karena di sini kami sudah rangkumkan bagaimana cara memasang livery tersebut, jadi lebih jelasnya bisa simak langkah berikut:
- Langkah pertama silakan download livery melalui link yang kami berikan di atas.
- Kemudian buka aplikasi ZArchiver dan cari folder simpan file livery BRIS Trans.
- Setelah itu klik file tersebut dan pilih “Ubah Nama”.
- Jika sudah, sekarang tinggal buka folder Android.
- Lalu pada folder Android akan jumpai 3 folder yaitu Data, Media dan OBB. Silahkan buka folder “Data”.
- Lanjut scroll ke bawah, cari dan buka folder bernama com.maleo.bussimulatorid.
- Setelah itu masuk ke folder “Livery”.
- Lalu paste untuk memasangkan livery BRIS Trans ke game Bussid.
Kesimpulan
Mungkin itulah pembahasan dapat gameitu.id sajikan terkait livery BRIS Trans lengkap link download dan cara pasang livery ke dalam game Bus Simulator Indonesia. Adanya livery Bus Simulator Indonesia di atas semoga bisa bermanfaat untuk Anda semua, terutama yang sedang mencari livery Bris Trans ini.
Sumber Gambar : galeribussid.com