Tahukah kalian penyebab Unranked PUBG Mobile? Bagi yang belum tahu, kalian bisa temukan jawabannya melalui pembahasan berikut.
Belakangan ini beberapa player PUBG Mobile mengaku mengalami Unranked. Untuk penyebab dari masalah itu sendiri akan kami jelaskan pada bagian pembahasan.
Bagi kalian para pemain game PUBG Mobile, kami punya beberapa tips untuk menigkatkan Rank. Pangkat atau Rank pada game ini tentu memiliki manfaat.
Semakin tinggi Rank yang dimiliki, maka kemampuan permainannya juga akan meningkat. Nah, daripada penasaran langsung saja simak pembahasan seputar penyebab Unranked hingga tips meningkatkan Rank di PUBG Mobile.
Penyebab Unranked PUBG Mobile Disertai Tips & Trik Meningkatkan Rank
Penyebab Unranked PUBG Mobile
Seperti yang kami singgung diawal pembahasan bahwa ada beberapa faktor yang menyebabkan Unranked di PUBG Mobile. Nah, beberapa faktor tersebut antara lain sebagai berikut :
- Efek pembaruan Season pada PUBG Mobile.
- Menyalahi aturan yang telah ditetapkan oleh Tencent Games.
- Terlalu sering Too Soon (biasanya terjadi pada para pemula).
- Terjadi kesalahan pada sistem Rank PUBG Mobile.
Cara Mengatasi Unranked Pada Game PUBG Mobile
Kemudian untuk mengatasi masalah diatas, Gameitu mempunyai solusinya. Kalian bisa menggunakan beberapa tips dibawah ini untuk menaikkan Pangkat atau Rank di PUBG Mobile.
1. Pilih Mode Permainan yang Kalian Kuasai
Pertama, kami sarankan kalian untuk main di mode pertempuran yang dikuasai. Cara ini bertujuan agar peningkatan Rank bisa signifikan, lambat namun pasti.
2. Utamakan Bertahan Hidup Hingga Akhir Permainan
Selain berusaha mengumpulkan Kill yang banyak, usahakan untuk selalu menyelesaikan pertempuran dalam setiap permainan. Karena durasi bertahan hidup berguna untuk mengumpulkan Rank dengan cepat.
3. Jaga Damage yang Dimiliki
Trik selanjutnya cukup unik, yaitu lakukan penyembuhan sebanyak mungkin. Jadi, kalian bisa menjatuhkan diri dari tebing atau rumah, kemudian gunakan MedKit atau sejenisnya untuk mengisi nyawa. Cara ini terbukti efektif untuk meningkatkan Rank di PUBG Mobile.
4. Lakukan Peperangan di MAP Sanhok
Untuk tips yang terakhir adalah lakukan peperangan di MAP Sanhok. Kenapa demikian? sebab MAP Sanhok memiliki luas yang lebih kecil daripada MAP lainnya. Sehingga kalian bisa menyelesaikan misi dengan singkat. Lakukan trik ini secara berulang agar masalah Unranked teratasi.
FAQ
Apa Itu Ranked PUBG Mobile?
Turunnya Rank dari akun PUBG Mobile yang dimiliki.
Apa Penyebab Rank PUBG Mobile Menurun?
Sebagian besar disebabkan oleh pembaruan game atau melakukan aktivitas yang melanggar aturan dari Tencent Games.
Sekian pembahasan dari gameitu.id mengenai penyebab serta trik mengatasi Unranked PUBG Mobile. Kemudian untuk memaksimalkan kualitas permainan, kalian bisa menggunakan senjata paling mematikan seperti Kar98K dan AWM. Di MAP Sanhok terdapat TEMPAT LOOTING SNIPER yang bisa kalian kunjungi.